HASIL TECNICAL
MEETING
JOTA – JOTI DAN SELEKSI
SCOUTING SKILL KBBS
TAHUN 2014
A.
JOTA –
JOTI
JOTA
menggunakan media radio amatir dari ORARI Lokal Surakarta.
JOTI
menggunakan media Internet baik aplikasi android atau website
-
pelaksanaan JOTA-JOTI
-
pelatihan JOTA akan dilaksanakan Senin, 13 Oktober
2014 di ORARI Surakarta pakaian bebas rapi, membawa alat tulis
-
konfrimasi dan pendaftaran peserta JOTA paling
lambat 12 okt 2014
-
yang pelu di bawa untuk JOTI hp berbasis android
/ laptop+modem
panduan JOTI dapat dilihat di http://www.pramukanet.org/index.php?option=com_content&task=view&id=306&Itemid=78#.VDfQf-OSycc
B.
SELEKSI
SCOUTING SKILL
Ø
JADWAL
SELEKSI
WAKTU
|
KEGIATAN
|
KETERANGAN
|
08.00-08.30
|
pembukaan
|
-
Pengkondisian peserta
-
Persiapan seleksi
|
08.30-09.30
|
Seleksi
: Sandi dan Morse
|
-
morse: luar ruang
-
sandi: dalam ruang
|
09.30-10.30
|
Seleksi:
Pionering
|
|
10.30-11.00
|
Seleksi:
Perpetaan
|
|
11.00-12.00
|
penutup
|
-
sholat dhuhur
-
pengumuman seleksi
-
penutup
|
Ø
TEKNIS
SELEKSI
·
Sandi dan isyarat
-
Sandi
> peserta mengerjakan 10 soal tertulis
secara bersama – sama
> peserta di beri 5 soal rebutan
-
isyarat morse
> peserta dibagi menjadi berpasang
pasangan
> masing-masing akan mengirim dan
menerima 1 pesan morse suara (peluit)
-
Penilaian: kebenaran, kecepatan Jawaban
·
PERPETAAN
-
peta yang dibuat adalah peta lapangan (halaman
kwarcab)
-
Waktu pengerjaan 30 menit
-
media gambar kertas A3
-
penilaian :
o
Penentuan skala
o
Penentuan batas dan
sudut batas lapangan
o
Pengukuran jarak
dari pusat ke sudut batas
o
Penggambaran
lapangan
·
PIONERING
-
Peserta mengumpulkan desain pionering bertema
“tansportasi” dengan 60 tongkat
-
Peserta di tes membuat ikatan palang, silang, kaki
tiga, dan sambung tongkat
-
Masing- masing ikatan di beri waktu 1 menit
-
Penilaian
o
Kekuatan
o
Ketepatan simpul
o
Kerapian
o
kecepatan
Ø
PERLENGKAPAN
PESERTA
·
3 tongkat Pramuka gading
·
Tali Pramuka 5m
·
Alat Tulis ( buku, bolpoin, Pensil, penghapus,
meja Jalan, penggaris)
·
Kompas
·
Air Minum
·
Pakaian Training bersepatu
·
Setangan leher
Ø
LAIN –
LAIN
·
Semua Tahap Seleksi bersifat Individu
·
Setiap pangkalan berhak mengirimkan 3 orang
putra dan 3 orang putri
·
Keputusan Panitia Tidak dapan di ganggu gugat
·
Keterangan lebih lanjut : 089673322881 (mustofa)
Komentar
Posting Komentar